1. Mengajar adalah upaya menyampaikan pengetahuan kepada peserta didik. Dalam rumusan tersebut, terkandung konsep-konsep, sbb:
a. Pembelajaran merupakan persiapan di masa depan
b. Pembelajaran merupakan suatu proses penyampaian pengetahuan
c. Tnjauan utama pembelajaran adalah penguasaan pengetahuan
d. Guru dipandang sebagai orang yang sangat berkuasa
e. Siswa selalu bersikap dan bertindak pasif
f. Kegiatan pembelajaran hanya berlangsung dalam kelas.
2. Mengajar adalah mewariskan kebudayaan kepada generasi muda melalui lembaga pendidikan. Sebagai implikasi dari rumusan ini adalah sebagai berikut :
a. Pembelajaran bertujuan membentuk manusia berbudaya
b. Pembelajaran berarti suatu proses pewarisan
c. Bahan pembelajaran bersumber dari kebudayaan
d. Siswa sebagai generasi muda ahli waris kebudayaan.
a. Pembelajaran bertujuan membentuk manusia berbudaya
b. Pembelajaran berarti suatu proses pewarisan
c. Bahan pembelajaran bersumber dari kebudayaan
d. Siswa sebagai generasi muda ahli waris kebudayaan.
3. Pembelajaran adalah upaya mengoptimalkan lingkungan untuk menciptakan kondisi belajar bagi peserta didik. Implikasi dari pengertian tersebut ialah sebagai berikut :
a. Pendidikan bertujuan mengembangkan atau mengubah tingkah laku peserta didik
b. Kegiatan pembelajaran berupa pengorganisasian lingkungan
c. Peserta didik sebagai suatu organisasi yang hidup
a. Pendidikan bertujuan mengembangkan atau mengubah tingkah laku peserta didik
b. Kegiatan pembelajaran berupa pengorganisasian lingkungan
c. Peserta didik sebagai suatu organisasi yang hidup
4. Pembelajaran adalah upaya mempersiapkan peserta didik untuk menjadi warga masyarakat yang baik Implikasi dari rumusan ini sebagai berikut :
a. tujuan pembelajaran
b. pembelajaran berlangsung dalam suasana kerja
c. peserta didik / siswa sebagai calon warga Negara yang memliki potensi untuk bekerja
d. guru sebagai pimpinan dan pembimbing kerja
a. tujuan pembelajaran
b. pembelajaran berlangsung dalam suasana kerja
c. peserta didik / siswa sebagai calon warga Negara yang memliki potensi untuk bekerja
d. guru sebagai pimpinan dan pembimbing kerja
5. Pembelajaran adalah suatu proses membantu siswa menghadapi kehidupan masyarakat sehari-hari. Implikasi dari pengertian ini adalah sebagai berikut :
a. Tujuan pembelajaran ialah mempersiapkan siswa untuk hidup dalam masyarakatnya.
b. Kegiatan pembelajaran berlangsung dalam hubungan sekolah dan masyarakat
c. Siswa belajar secara aktif
d. Guru juga bertugas sebagai komunikator
sumber:gurulia
a. Tujuan pembelajaran ialah mempersiapkan siswa untuk hidup dalam masyarakatnya.
b. Kegiatan pembelajaran berlangsung dalam hubungan sekolah dan masyarakat
c. Siswa belajar secara aktif
d. Guru juga bertugas sebagai komunikator
sumber:gurulia